Sambal tempe goreng adalah salah satu menu yang dapat anda masak dengan cepat. Ide memasak yang sangat jitu ketika anda sedang terburu-buru. Proses memasak menu yang satu ini sangat singkat, yaitu kurang dari 10 menit!
You don’t need a lot of ingredients to make sambal goreng tempeh. It opens a whole new wide range to your taste palette. I can recommend this dish to most of the rice-based dishes. Untuk membuat sambal tempe, bahan yang anda butuhkan juga tidak banyak. Masakan ini cocok untuk berbagai macam suasana dan dapat menyesuaikan selera anda. Menurut saya, ini sangat cocok dimakan bersama dengan nasi hangat.
Bahan- Bahan

Seperti yang dikatakan sebelumnya, ini tidak memerlukan banyak bahan.
- Tempe
- Cabe
- garam
- bawang merah
- Bawang putih
- Bumbu (optional)
- Minyak goreng
Dengan ulekan, nanti akan haluskan semua
Potong dan Siapkan
Potong tempe menjadi beberapa potong, buat garis di setiap sisi untuk memudahkan proses penggorengan, taburkan garam dalam setiap sisi untuk menambahkan rasa.
This will happen later on the pestle and mortar. Potong bawang putih, bawang merah dan cabe dengan ukuran sedang.
Mulailah menggoreng tempe. Karena sudah dipotong pipih, pasti proses penggorengan cuma memakan waktu antara 5- 8 menit. Seringlah dibolak-balik supaya tidak gosong. setelah matang, angkat dan tiriskan.
Sekarang gorenglah bawang putih, bawang merah dan cabe dalam waktu singkat. Bukalah jendela anda jika anda tidak ingin bersih karena proses penggorengan ini. goreng bahan ini maksimal selama 1 menit bila minyak sangat panas
Ulekan
Sekarang, setelah semuanya digoreng , waktunya menguleg. Masukkan garam, cabe, bawang putih dan garam, haluskan semuanya. Lalu, masukkan tempe goreng, ulek kasar. Setelah tempe dan bumbu tercampur rata, sambel tempe siap dihidangkan.
Mudah sekali bukan? apakah anda bisa membuatnya kurang dari 10 menit? terimalah tantangan ini dan cobalah!
Bila anda suka pedas, tambahkan lebih banyak cabe. Tapi bila anda ingin mengetahui resep sambal spesial saya, silahkan lihat; homemade sambal recipe.

Resep sambal tempe kilat
Equipment
- 1 ulekan
Ingredients
- 100 gr tempe
- 2 siung bawang putih
- 5 siung bawang merah
- 1 sdt garam
- penyedap rasa secukupnya
- minyak goreng secukupnya
Instructions
- Belah tempe menjadi 8 bagian
- bikin garis garis dengan pisau
- taburi garam dan pijat sedikit
- goreng tempe hingga kuning keemasan
- goreng cabe, bawang merah bawang putih sebentar saja hingga layu
- setelah itu angkat dan uleg dengan garam
- setelah halus, uleg tempe kasar bersama bumbu
- Setelag semua tercampur rata, sambal tempe siap dihidangkan